REVIEW 3 JURNAL TEORI GRAF & AUTOMATA
Review Jurnal 1
Judul
Jurnal
|
PEMBUATAN
MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK PROSES KONVERSI PADA FINATE AUTOMATA BERBASIS MULTIMEDIA
|
Penulis
|
Wantah
Satria(07018308), Sri Handayaningsih (0530077701)
|
No.
ISSN
|
2338-5197
|
Reviewer
|
Agung
Bimantara Putra
|
Jumlah
Halaman
|
297-304
|
Isi
:
|
|
-
Identifikasi
Masalah
|
Karena
materi pada jurnal ini lumayan susah dan agak sulit untuk dipahami, sehingga
para pengajar memerlukan metode pembelajaran yang lebih
atraktif dan efektif.
|
-
Tujuan
|
Untuk
membantu
proses pembelajaran pada mahasiswa untuk memahami materi dan dapat digunakan
sebagai alat bantu dosen untuk menunjang pembelajaran Teori Bahasa Automata.
|
-
Metode
Penyelesaian
|
Tahap akhir
atau dari perancangan sebuah sistem adalah pengujian terhadap sistem itu
sendiri. Dalam sistem ini ada dua metode dalam pengujian sistem yaitu black
box test dan alfa test. Dalam pengujian black boxt test dilakukan oleh dosen TBO,sedangkan alpha test dilakukan oleh mehasiswa yang sudah pernah mengambil
TBO dan yang belum megambil TBO. Dalam pengujian black boxt dan alpha test
menghasilkan kesimpulan bahwa sistem layak dipergunakan sebagai media
pembelajaran untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa, serta sebagai alat pendukung proses pembelajaran.
|
-
Pemecahan
Masalah
|
1. Buat
semua state yang merupakan substate dari state semula.
2. Telusuri
transisi state-state yang baru terbentuk dari diagram transisi.
3. Tentukan
state awal : {qo}.
4. Tentukan
state akhir adalah state yang elemenya mengandung state.
5. Reduksi
state yang tak tercapai oleh state awal.
|
-
Kesimpulan
|
Telah dibuat
aplikasi program bantu pembelajaran yang interaktif sebagai sarana belajar
mengenai mata kuliah Teori Bahasa Automata khususnya materi konvesi pada
Finite Automata.
|
-
Kelebihan
|
Penulisan
jurnal ini sangat teratur dan sesuai dengan kaidah penulisan jurnal ini
sendiri.
|
-
Kekurangan
|
Isi
yang disampaikan mengenai jurnal ini kurang laengkap.
|
Penerbit
|
Universitas Ahmad Dahlan
|
Review Jurnal 2
Judul
Jurnal
|
MATERI PUSH DOWN
AUTOMATA BERBASIS MULTIMEDIA
|
|
Penulis
|
M Khariul Ridho Dhilon, Wahyu Pujiyono (0504116601)
|
|
No.
ISSN
| 2338-5197 | |
Reviewer
|
Agung
Bimantara Putra
|
|
Jumlah
Halaman
|
1341- 1350
|
|
Isi
:
|
||
-
Identifikasi
Masalah
|
|
|
-
Tujuan
|
Tujuanya adalah untuk mempermudah dosen dan
mahasiswa dalam pemberian dan pemahaman mengenai Materi pada mata kuliah Teori Bahasa Automata.
|
|
-
Metode
Penyelesaian
|
tanpa menggunakan
media pembelajaran, mahasiswa cenderung lebih tertarik mencoba menu contoh soal
dan menu simulasi, karena mahasiswa dapat menginputan sendiri.
|
|
-
Pemecahan
Masalah
|
|
|
-
Kesimpulan
|
Menurut saya hasil dalam penelitian ini adalah aplikasi multimedia
sebagai media pembelajaran Teori Bahasa Automata pada materi Push Down Automata
berdasarkan hasil uji coba tersebut dapat disimpulkan bahwa aplikasi pembelajaran
ini dapat membantu proses pembelajaran pada mahasiswa untuk memahami materi dan
dapat digunakan sebagai alat bantu dosen untuk menunjang pembelajaran Teori
Bahasa Automata.
|
|
-
Kelebihan
|
- Isi dalam jurnal ini sangat lengkap sehingga
dapat membantu para mahasiswa untuk mencari informasi mengenai materi Media Pembelajaran Teori Bahasa Automata Pada
Materi Push down Automata Berbasis Multimedia ini.
|
|
-
Kekurangan
|
Informasi yang di sampaikan agak sulit di pahami
dan di mengerti.
|
|
Penerbit
|
Universitas Ahmad Dahlan
|
Review Jurnal 3
Judul
Jurnal
|
MEDIA PEMBELAJARAN TEORI BAHASA DAN OTOMATA
POKOK BAHASAN FINITE AUTOMATA (FA) BERBASIS
MULTIMEDIA |
|
Penulis
|
Prof. Dr. Soepomo, S.H., Janturan, Umbulharjo, Yogyakarta
55164
|
|
No.
ISSN
|
2338-5197
|
|
Reviewer
|
Agung
Bimantara Putra
|
|
Jumlah
Halaman
|
811-
820
|
|
Isi
:
|
||
-
Identifikasi
Masalah
|
|
|
-
Tujuan
|
|
|
-
Metode
Penyelesaian
|
|
|
-
Pemecahan
Masalah
|
|
|
-
Kesimpulan
|
|
|
-
Kelebihan
|
Memaparkan secara jelas dan lengkap mulai dari
abstrak, pendahuluan serta permasalahan mengapa di buatnya jurnal mengenai materi ini.
|
|
-
Kekurangan
| Deskripsi dari gambar sangat sulit di pahami sehingga harus lebih sering lagi untuk membaca dan memahami seluruh isi dari jurnal ini. | |
Penerbit
|
Universitas Ahmad Dahlan
|
Daftar Pustaka:
M Khairul Ridho Dhilon, W. P.
(2014). MEDIA PEMBELAJARAN TEORI BAHASA AUTOMATA PADA. Media Pembelajaran
Teori Bahasa Automata. . ., 1341- 1350.
Prof. Dr. Soepomo, S. J. (2013). PEMBUATAN
MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK PROSES KONVERSI PADA FINATE AUTOMATA BERBASIS
MULTIMEDIA. Pembuatan Media Pembelajaran …, 811-820.
Wantah Satria, S. H. (2014). Media
Pembelajaran Teori Bahasa Dan Otomata Pokok Bahasan Finite Automata (Fa)
Berbasis Multimedia. Media Pembelajaran Teori Bahasa …, 297-304.
sudah baik, jangan lupa rata kanan-kiri juga samakan fontnya ya
BalasHapus